Thursday, April 28, 2016

Nyeri Ulu Hati Pada Ibu Hamil

Unknown | 1:53 AM

🚺Nyeri Ulu Hati Pada Ibu Hamil🚺

Salah satu keluhan yang sering terjadi pada ibu hamil adalah nyeri ulu hati(heartburn).
Rasa sakitnya berupa rasa tidak nyaman,nyeri perut,dan seperti terbakar pada sekitar dada, mual, dan begah .
Selain itu,rasa nyeri seperti ditusuk-tusuk yang biasanya terjadi pada trimester II dan III.

Hal ini terjadi karena akibat melemahnya KATUP pada LAMBUNG k akibat proses hormonal yang dapat menyebabkan makanan masuk kembali ke kerongkongan.
Dan pada trimester III janin mulai membesar sehingga menekan lambung yang dapat menyebabkan nyeri tersebut.


Pencegahan Nyeri Ulu Hati Pada Ibu Hamil antara lain :

◆Tidak sering melakukan gerakan membungkuk
◆Jangan makan makanan yang pedas-pedas,sebisa mungkin hindarilah makan makanan pedas.
◆Makan jangan tergesa-gesa,bahkan jangan terlalu banyak.Tapi makanlah jumlah sedikit namun sering.
◆Jangan berbaring saat dan setelah makan.
◆Minumlah setelah makan untuk mendorong makanan masuk dalam lambung dan dapat membantu penetralan asam lambung.
◆Jagalah posisi kepala lebih tinggi daripada kaki pada saat anda berbaring di kasur
◆Hindari Makan Roti bhn Terigu &Mie Instan , bisa membuat Perut Kembung.
Disarankan Roti yg Gandum .

www.hpaiherbal.com

No comments:

Post a Comment

Obat Herbal © 2014 | Powered By Blogger

Distributed By Free Blogger Templates | Designed By Windroidclub